Baja lebar dan tipis - High quality laser welding dari SSAB

SSAB menyediakan laser welded sheet dengan lebar hingga 5 meter dan panjang hingga 20 meter. Ketebalan mulai dari 1 hingga 8 mm dapat dilas dengan laser untuk aplikasi spesifik Anda dan juga dapat dikombinasikan dengan berbagai teknik fabrikasi lainnya untuk menyediakan kit aplikasi yang hanya memerlukan assembly. Laser welded sheet memberikan solusi bagi truk dan bodybuilder untuk merancang dan mengimplementasikan kontainer lightweight dan ultra lightweight dalam tipping trailer untuk agricultural, road aggregate, general purpose, bahkan medium-to-heavy duty demolition use.

Mengapa memilih thin wide sheet dari SSAB?

Pengemudi truk.

UNTUK END-USER

  • End product denga visual yang bagus dan enak dilihat
  • Dengan menggunakan material yang lebih tipis, bobot final product menjadi lebih rendah, sehingga menghasilkan konsumsi bahan bakar yang lebih rendah dan payload yang lebih tinggi.
Pembeli di warehouse.

UNTUK PURCHASER

  • Meningkatkan cost-efficiency
  • Mengurangi scrap level
  • Membeli sheet lebih besar ke workshop
Desainer bekerja di meja kerja.

UNTUK DESIGNER

  • Welding nyaris tak terlihat
  • Hampir tidak ada dampak negatif abrasi di/dekat welding
  • Desain high strength steel yang dioptimalkan
Manajer produksi di workshop.

UNTUK MANAGER PRODUKSI

  • Mengurangi total biaya untuk parts
  • Meningkatkan kualitas dan mengurangi risiko dari welding tradisional

Selami secara mendalam Laser welding